Home » kemkodigi

Tag: kemkodigi

Post
Kemkomdigi Anggarkan Untuk Akses Digital Di Wilayah 3T Tahun 2026

Kemkomdigi Anggarkan Untuk Akses Digital Di Wilayah 3T Tahun 2026

RESPONRADIO.COM PADANG│JAKARTA — Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) memastikan bahwa serapan anggaran tahun 2025 diarahkan langsung untuk memperkuat akses digital masyarakat, terutama di wilayah terdepan, terluar, dan tertinggal (3T). Sepanjang 2025, Kemkomdigi merealisasikan anggaran sebesar Rp10,58 triliun dari pagu setelah blokir Rp11,4 triliun atau setara 94,9 persen. Anggaran tersebut difokuskan untuk menjaga keberlangsungan layanan digital strategis...