Respon Radio Padang | Live Report | Pada hari ini, tepat pukul 07.22 team Respon Radio melakukan kontak langsung bersama rekan relawan Asar Humanity yang pada saat ini terhubung dengan Kang Dicky selaku (Ketua Relawan Ksatria – Kesatuan Aksi Relawan Indonesia) Asar Humanity. Seperti yang telah di laporkan kang Dicky pada saat ini berada...
Berita Terkini:
Menang Telak, Barcelona Pastikan Posisi Aman di Liga Champions
Kepala Basarnas Segera Serahkan Black Box Pesawat ATR Ke KNKT
Legislator minta Sumbar segera urus pembebasan lahan “fly over” Sitinjau Lauik
Kolaborasi PLN dan Polda Sumbar Atasasi Masalah Air Bersih di Sungai Buluah Utara
Bukittinggi Berpeluang Jadi Daerah Istimewa, Gubernur Sumbar Minta Kajian Mendalam
Mahasiswa PKL Polstat STIS Lakukan Pendataan Wilayah Terdampak Bencana di Padang Pariaman
Dari Negeri Sakura ke Ranah Minang: Petualangan Baru Kazaki Nakagawa Bersama Semen Padang FC
PLN Masuk Kampus: Edukasi Kelistrikan & PLN Mobile di Politeknik Aisyiyah
Investigasi Dimulai: KNKT Dalami Faktor Penyebab Kecelakaan Pesawat IAT PK-THT
Pemkab Padang Pariaman Uji Publik Data Rumah Rusak Akibat Bencana
Langkah Nyata Pertamina: Bangun Ekosistem Energi Terbarukan Lewat Partisipasi Publik.
Spanyol Berduka: Puluhan Orang Tewas dalam Kecelakaan Tragis Kereta Cepat
Siap Beri Kejutan di Liga! Inilah Profil Singkat Boubakary Diarra, Amunisi Baru Kebanggaan Urang Awak
Tegas!! Andre Rosiade Minta Tambang Ilegal Sumbar Disikat Tanpa Kecuali
Harga Pangan Bergejolak: Cabai Rawit Merah Rp57.150, Telur Ayam Tembus Rp36.000.
Menko AHY Dorong Kementerian PU Segera Realisasikan Proyek Tata Kota Bukittinggi
Sumbar Berduka: Ribuan Infrastruktur Rusak, Total Kerugian Capai Rp33,5 Triliun
Meringankan Duka di Agam: Kemensos Salurkan Santunan Rp2,92 Miliar bagi Korban
Wako Bukittinggi Ajukan Percepatan Penetapan Batas Wilayah Dan Bantuan Sapras Damkar Ke Kemendagri
Category: Berita Utama
SMA Praja Nusantara Sumbar Berhasil Meraih Peringkat 1 Lomba Cipta dan Baca Puisi
Radio Padang Respon FM – Siswa SMA Praja Nusantara Sumbar berhasil meraih peringkat 1 dalam Lomba Cipta dan Baca Puisi On Air atau virtual tingkat SMA/SMK se-Kecamatan Batang Anai, yang diadakan oleh Radio Respon Batang Anai, Minggu (14/8/2022). Adapun siswa yang memenangkan lomba tersebut adalah Farrel Prayuda dan Rehan Rahmadani Octa. Dalam lomba secara virtual...
Pimpin Rapat Evaluasi, Ketua TP. PKK Padang Pariaman Yusrita Suhatri Bur Serahkan Hadiah Pemenang Surau Berkah
Respon Radio | Parik Malintang,- Memasuki tahun 2022, Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP. PKK) Kabupaten Padang mengadakan Rapat Evaluasi Kinerja dan Program PKK Kabupaten Padang Pariaman, bertempat di ruang Rapat Sekda komplek IKK Ibu Kota Kabupaten Nagari Parik Malintang Kecamatan Anam Lingkuang, pada Senin (17/1/). Kegiatan yang difasilitasi oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa...
28 Wali Nagari Terpilih se Kabupaten Padang Pariaman Dilantik Secara Serentak
WWW.RESPONRADIO.COM | Parik Malintang- Setelah dilaksanakannya Pemilihan Wali Nagari (Pilwana) serentak, pada 29 Nagari di Kabupaten Padang Pariaman pada 31 Oktober 2021 lalu. Bupati Padang Pariaman Suhatri Bur, SE.MM. melantik Wali Nagari terpilih secara serentak se Kabupaten Padang Pariaman untuk masa jabatan 2021-2026, pada Senin (13/12) di Hall Ibu Kota Kabupaten (IKK) di Nagari Parik...
Wabup Buka Kursus Mahir Dasar Pembina Pramuka Kwarcab. 0305 Padang Pariaman
WWW.RESPONRADIO.COM | Pariaman,,- Wakil Bupati Padang Pariaman, Drs. Rahmang, M.M membuka kegiatan Kursus Mahir Dasar (KMD) tahun 2021 bagi Pembina Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) 0305 Kabupaten Padang Pariaman, pada Sabtu siang (11/12) di Aula Sekretariat Kwarcab. 0305 Gerakan Pramuka Padang Pariaman di Pariaman. Wakil Bupati Padang Pariaman yang dalam Pramuka dipanggil Kak Rahmang itu, juga...





